download modul bahasa jepang
Detail buku
Judul : Bahasa Jepang Sistem 52M Vol.2
Penulis : Drs. Sudjianto, M.Hum.
Tahun terbit 2016
Halaman : 160
Harga Buku : Rp 74.671
Deskripsi penulis
Sama dengan buku sebelumnya, buku ini pun disusun untuk memfasilitasi para pembelajar bahasa Jepang agar dapat mempelajari bahasa Jepang secara efektif sehingga proses belajar dapat mencapai sasaran yang maksimal sesuai dengan yang diharapkan dengan menekankan pada teori dan praktik secara bertahap dan berkelanjutan.
Dengan begitu, para pembelajar akan memiliki pengetahuan mengenai aturan-aturan pemakaian bahasa Jepang dengan baik sekaligus terampil mengaplikasikan pengetahuan tersebut dalam kegiatan berbahasa secara praktis dengan baik, benar, dan efektif.
Buku ini disusun dan diterbitkan untuk dipelajari oleh pembelajar bahasa Jepang tingkat dasar yang sudah menguasai buku Bahasa Jepang Sistem 52M Volume 1 dengan baik.
Oleh karena itu, pelajarilah dan kuasailah buku volume 1 tersebut dengan baik, setelah itu pelajarilah buku volume 2 ini dengan baik pula. Karena, tanpa menguasai seluruh materi buku volume 1, maka akan muncul beberapa kendala pada saat mempelajari buku ini. Mudah-mudahan buku berikutnya, yaitu volume 3 dapat segera diterbitkan agar dapat dipelajari oleh pembelajar bahasa Jepang di Indonesi
Makasih bnyk sgt membantu buat pelajar bahasa Jepang yg tidak punya bnyk budget untuk beli bukunya..
BalasHapus